7 Juli 2015 Kel. Tani Tani Mulyo IV Dusun Ringinsari Ds. Sukoharjo Kec. Plemahan melakukan Kegiatan Pengamatan Hama dan Penyakit pada lahan GPPTT jajar legowo. Kegiatan ini dimaksudkan untuk mengamati hama dan penyakit yang mungkin menyerang pada tanaman agar dapat dikendalikan lebih dini sehingga tak sampai merugikan. Dari hasil pengamatan di dua lahan diperoleh kesimpulan adanya populasi hama wereng dengan rata-rata populasi 50 sampai 100 ekor, serta ada xantomonas dan sedikit potong leher. Mengingat tanaman padi masih muda maka harus segera dilakukan tindakan pengendalian agar tidak dapat berkembang besar serangannya.
Anggota kelompok sedang menyimak
penjelasan PPL sebelum melakukan kegiatan pengamatan Hama dan Penyakit di lahan GPPTT
Anggota Kelompok belajar mengamati Hama dan Penyakit yang sedang menyerang di pandu PPL Pendamping
Anggota Kelompok belajar mengamati Hama dan Penyakit yang sedang menyerang di pandu PPL Pendamping
selamat memandu buat bu PPL... semangat slalu...
BalasHapusnggih pak...matur suwun......
BalasHapusMantab
BalasHapus